Man
cimahi memiliki banyak fasilitas diantaranya ada lab computer ,lab bahasa ,
ruang kesenian dan ruang uks. Pada tahun 2015 MAN cimahi mendapatkan predikat
sekolah terbersih se kota cimahi ,dan insyaalaah akan mengikuti lomba
kebersihan se provinsi. Oleh karena itu MAN cimahi mendapatkan 5 buah blangkar
untuk uks dari walikota cimahi.
Sebagai
sekolah yang mendapat kan juara 1 kebersihan sekolah ini siswa/siswi MAN cimahi
dituntut untuk menjaga kebersihan sekolah dengan memberlakukan denda Rp.2000
bagi yang ketahuan membuang sampah sembarangan dan menjalankan gotong royong di
setiap minggunya.
Peraturan
yang dibuat oleh sekolah pun bisa dibilang sangat ketat . Seperti tidak boleh
membawa hp, pulang setelah salat asar berjamaah, harus tertib ,dll. Kita
siswa/siswi MAN cimahi pun dituntut dan diwajibkan untuk mentaati peraturan
tersebut..
By:
Wida XI IPS 2
Tidak ada komentar:
Posting Komentar