Senin, 09 November 2015

NGEBATIK DI MAN CIMAHI



Jum’at 7/112015.
Nge-Batik merupakan seni budaya yang berasal dari Indonesia,membuat motif-motif unik dengan menggunakan canting (alat untuk menulis batik ,terbuat dari tembaga dengan pegangan bambu).



Menuangkan malam panas menggunakan canting pada kain putih dengan bebarapa motif yang khas ,membuat batik terlihat unik dan cantik.
Banyak siswa MAN Cimahi yang berantusias dalam praktik pembuatan batik tersebut.Batik dikerjakan siswa dan siswi dengan penuh kesabaran,karena tidak mudah menuangkan malam panas di atas kain. (Penulis : Muhammad Hadi)






Tidak ada komentar:

Posting Komentar